Microsoft Excel tidak terasa asing lagi bagi telinga kita. Namun begitu, Software pengolah data ini masih banyak menyimpan rahasia. Bera...
Microsoft Excel tidak terasa asing lagi bagi telinga kita. Namun begitu, Software pengolah data ini masih banyak menyimpan rahasia. Berawal dari kegiatan mengerjakan rancangan, tanpa disengaja karena salah tekan akhirnya muncullah sebuah trik praktis untuk membuat ikatan link antara beberapa worksheet dengan memakai " $ " tanpa harus diketik secara manual.
Caranya sangat gampang, cukup dengan menekan tombol [F4] dengan sendirinya akan muncul tanda " $ "
Untuk lebih jelasnya perhatikan gambar berikut:
Selamat Mencoba
Baca juga : Cara cepat membuat grafik dengan microsoft excel